93 Siswa MAN 3 Langkat Terima Bantuan Tali Asih

Tenaga pendidik dan orangtua/wali siswa bergotongroyong menyisihkan sebagian rezeki untuk membantu para siswa lainnya.