Skincare Alami dari Buah Alpukat “Cegah Kemunculan Jerawat di Wajah”

Vitamin C dan vitamin E yang ditemukan dalam buah alpukat memainkan peran penting dalam membantu melindungi kulit dari kerusakan oksidatif disebabkan matahari dan faktor lingkungan lainnya.