Catat!!! TelkomGroup Sediakan Hotline Khusus Agar Masyarakat Tetap Terhubung Saat Bencana
Layanan hotline ini dihadirkan untuk memastikan kebutuhan komunikasi masyarakat tetap terpenuhi.
Layanan hotline ini dihadirkan untuk memastikan kebutuhan komunikasi masyarakat tetap terpenuhi.
Bobby mengakui masih banyak warga yang masih terisolir akibat empat jalur utama menuju desa-desa di Tapteng belum bisa dilalui. Ia menugaskan seluruh tim gabungan untuk mempercepat pembukaan jalur darurat.
"Bantuan dari pemerintah enggak ada turun. Jadi jangan salahkan masyarakat. Duit sudah enggak laku. Ini kondisi terbaru ya, Alfamart. Alfamart Jalan Sudirman. Ya, habis," sambungnya.
Mengenai penjarahan, Kabid Humas Polda Sumut Kombes Ferry Walintukan mengatakan sedang ditangani Polres Tapanuli Tengah.
Pihaknya juga masih terus menerima laporan warga yang belum mendapatkan pertolongan sembari menunggu surutnya air banjir di Tanjung Pura.
Diduga aksi nekat tersebut, dipicu kelaparan warga lantaran penyaluran logistik makanan tidak kunjung datang ditengah musibah banjir parah di Tanjung Pura.
Bobby berharap cuaca dan ombak di laut segera membaik. Sehingga tanker yang sedang membawa BBM bisa segera bersandar.
Taufiq juga mengingatkan agar pengawasan di lapangan diperketat untuk mencegah oknum-oknum tertentu mengambil keuntungan di tengah situasi sulit.
Marwan menegaskan pemerintah harus memaksimalkan 24–48 jam ke depan untuk penyelamatan warga, evakuasi, dan distribusi kebutuhan dasar.
Diketahui debit air banjir yang merendam Kecamatan Tanjung Pura kian tinggi. Artinya Jalinsum Medan-Aceh masih lumpuh total.