Miliki 2.756 PPPK Guru, Pemko Medan Masih Butuh Tambahan 2.990 Guru

Untuk mengisi kekurangan guru, Laksamana Putra mengatakan Pemko Medan saat ini masih memberdayakan guru honorer.