Resmi Dilantik, 679 PPPK Pemkab Langkat Dituntut Berintegritas Tinggi
Afandin ingin seluruh ASN Pemkab Langkat khusus yang baru diangkat (PPPK) harus menjalankan tugas dan fungsinya secara profesional.
Afandin ingin seluruh ASN Pemkab Langkat khusus yang baru diangkat (PPPK) harus menjalankan tugas dan fungsinya secara profesional.