Pemko Binjai Sambut Atlet Berprestasi PON dan Lepas Atlet POPNAS 2025
Kepada para atlet POPNAS, Amir berpesan agar tetap menjunjung tinggi sportivitas dan semangat juang saat bertanding.
Kepada para atlet POPNAS, Amir berpesan agar tetap menjunjung tinggi sportivitas dan semangat juang saat bertanding.
Pemerintah Kota Binjai siap memberikan dukungan sesuai kemampuan dan kewenangan agar PBVSI Kota Binjai dapat menjalankan program pembinaan atlet secara berkelanjutan dan berorientasi pada hasil.
Event kali ini mempertandingkan 20 cabang olahraga, 680 nomor pertandingan dan diikuti 4.625 atlet.
NPC Indonesia sukses mempertahankan gelar juara di ajang ASEAN Paragames sejak 2017.
Pemko Binjai memberikan uang transportasi kepada seluruh atlet dan pelatih yang akan berbanding.
Kejuaraan Grand Prix Thailand Open 2023 merupakan salah satu tahapan prakualifikasi bagi seluruh atlet untuk mencapai limit Asian Para Games 2023.
Amir berharap kedepannya bermunculan atlet-atlet berbakat lainnya yang bisa bertarung di kejuaraan lokal, nasional dan internasional untuk mengharumkan Kota Binjai.