Terendam Banjir 3 Meter, Warga Hinai Butuh Air Bersih dan Perlengkapan Bayi
Disinggung soal air bersih, dua hari belakang masih tersedia. Namun pada hari ini tidak ada.
Disinggung soal air bersih, dua hari belakang masih tersedia. Namun pada hari ini tidak ada.
Dengan ketinggian air bervariasi mencapai 50 cm sampai 200 cm. Dampak kerusakan, kebutuhan, dan korban jiwa masih update pendataan.
Terdata ratusan rumah warga serta fasilitas umum, sekolah rumah ibadah, lahan perkebunan/pertanian dan peternakan terendam banjir di 12 desa dan 4 kelurahan dari 7 kecamatan.