Banjir Langkat, 5 Orang Meninggal dan 509 Rumah Warga Rusak di Besitang
Banjir Besitang terparah di Langkat sampai wartawan asing dari Australia datang ke Besitang dan sempat mewawancarai beberapa warga.
Banjir Besitang terparah di Langkat sampai wartawan asing dari Australia datang ke Besitang dan sempat mewawancarai beberapa warga.
Dari aspek etika politik, tindakan DPRD Langkat dinilai bertentangan dengan prinsip dasar pelayanan publik. Wakil rakyat dituntut untuk mengutamakan solidaritas, empati, dan kehadiran langsung di tengah konstituen saat terjadi situasi luar biasa.
Selain tempat yang tak layak, Ferry juga mengungkapkan kesulitan para pengungsi mendapatkan makan dan kebutuhan logistik lainnya.
16 kecamatan terdampak, 289.432 jiwa atau 72.358 kepala keluarga (KK) terdampak, pengungsi 20.270 jiwa, 11 orang meninggal dunia.
Hingga berita ini diterbitkan, hampir semua desa dan kelurahan di Kecamatan Tanjung Pura masih terendam banjir. Kondisi ini juga membuat warga mulai panik dan menyulut emosi.
Sayangnya Basrah tidak merincikan urgensitas dan dalam rangka apa kunker tersebut, serta siapa saja yang berangkat. Termasuk besaran APBD Langkat yang tersedot.
Lapas Binjai menjadi lokasi pengungsian sementara WBP menyusul bencana banjir yang kini perlahan mulai surut.
"Toh itu juga uang milik rakyat. Saat ini warga sangat butuh itu. Ayo gelontorkan sebesar-besarnya untuk rakyat,” tegas Bung RA.
Lebih menyedihkan lagi, posko pengungsian, dibangun mandiri oleh masyarakat, tanpa melibatkan pemerintah daerah dalam hal ini BPBD Langkat.
Akhirnya, sejumlah warga setempat memberanikan diri melakukan evakuasi mandiri setelah mendapatkan perahu kecil yang biasa digunakan untuk memancing.