Menenun Relasi, Merawat Kepercayaan, Inspirasi Aqua Dwipayana untuk Jurnalis Masa Kini

Ia percaya, interaksi langsung tidak hanya memungkinkan adanya pertukaran informasi yang lebih mendalam, tetapi juga membangun ikatan yang lebih kuat dan saling percaya.