Militan Lailatul Badri Galakan Jum’at Bersihkan Masjid

Giat ini sudah berjalan di 15 masjid yang tersebar di Kecamatan Medan Timur, Medan Perjuangan dan Medan Tembung, dan akan terus digulirkan setiap jum'atnya.