KPK Sita Uang Rp 1,6 Miliar di OTT Gubernur Riau, Begini Respon Cak Imin
KPK telah melakukan gelar perkara malam ini dan menetapkan tersangka dalam kasus OTT Gubernur Riau. Namun pengumuman sosok tersangka akan disampaikan pada Rabu (5/11).
KPK telah melakukan gelar perkara malam ini dan menetapkan tersangka dalam kasus OTT Gubernur Riau. Namun pengumuman sosok tersangka akan disampaikan pada Rabu (5/11).
Terdapat satu orang lainnya yang menyerahkan diri ke KPK, yakni Dani M. Nursalam (DN) selaku tenaga ahli gubernur.
Disinyalir Sekda Langkat, Amril dan mantan Plt Bupati Langkat Syah Afandin merupakan Ketua dan Pembina Panselda seleksi penerima guru PPPK Langkat 2023, diduga terlibat dalam kasus kecurangan tersebut.