Pengobatan Gratis Yayasan Mahakaruna Targetkan 3 Ribu Peserta

Mulyono berharap melalui kegiatan baksos ini dapat menguatkan persaudaraan, baik diantara pemerintah maupun kelembagaan organisasi dengan masyarakat.