Peringati HKN ke-58, Pemkab Langkat Gelar Gerak Jalan

Para peserta gerak terdiri dari Nakes jajaran Dinas Kesehatan Langkat, dan masyarakat umum. Turut dimeriahkan dengan lakydraw dengan ratusan hadiah.