Gubuk Narkoba & Judi di Brastagi Habis Dirobohkan

Gubuk-gubuk tempat judi dan mengkonsumsi narkoba langsung dibongkar dan diratakan personel TNI-Polri bersama masyarakat.