E-Government Diharapkan Wagubsu Terlaksana Utuh di Sumut

Ijeck juga berharap kunjungan Komisi II DPR RI ke Sumut dalam rangka Reses, dapat membantu Pemprov Sumut menyuarakan keinginan ke pemerintah pusat.