Peningkatan Kapasitas Saluran Drainase Jalan Saudara Ujung Capai 98%
Progress peningkatan saluran drainase dijalan Saudara Ujung sudah mencapai 98% dengan panjang pengerjaan 607 meter.
Progress peningkatan saluran drainase dijalan Saudara Ujung sudah mencapai 98% dengan panjang pengerjaan 607 meter.
Pembangunan saluran sistem drainase lingkungan di jalan Air Bersih ini akan rampung pada Desember 2023.