Sejak 7 Oktober Serangan Israel ke Palestina, 3.760 Anak & 2.326 Wanita Tewas
Kementerian Kesehatan Gaza juga memprediksi adanya 2.030 orang yang masih terjebak reruntuhan. Sehingga, jumlah korban tewas mungkin akan terus bertambah.
Kementerian Kesehatan Gaza juga memprediksi adanya 2.030 orang yang masih terjebak reruntuhan. Sehingga, jumlah korban tewas mungkin akan terus bertambah.