Maulid Nabi Pertama Kali Diselenggarakan Salahudin Al Ayyubi di Kota Iskandariyah

Sultan Salahudin Al Ayyubi adalah panglima perang Dinasti Mamluk, yang kala itu menghadapi perang salib. Kala itu, umat Islam terpecah karena perbedaan kenagaraan, suku dan aliran berbeda.