Capaian Pembangunan Pemko Medan Dikepemimpinan Bobby Nasution
Dalam pencapaian ekonomi, Pemko Medan telah berhasil melakukan penanganan laju kontrol terhadap inflasi berdasarkan data BPS sebesar 3,59 persen.
Dalam pencapaian ekonomi, Pemko Medan telah berhasil melakukan penanganan laju kontrol terhadap inflasi berdasarkan data BPS sebesar 3,59 persen.
Berkat bergerak bersama dengan bingkai kolaborasi, alhamdulillah kita berhasil menurunkan angka stunting dari 550 balita atau prevalensi 0,48 persen pada Februari 2022 menjadi 298 balita atau prevalensi 0,19 persen pada Februari 2023," sebut Bobby.
Pemko Medan melaksanakan berbagai progam pembinaan, antara lain beasiswa prestasi akademik, pelatihan siap kerja dan job fair, ruang kreasi, aktivasi komite ekonomi kreatif, pembenahan infrastruktur olahraga, pembinaan kepemudaan, dan PBN.
Momentum hari jadi Kota Medan ke 433, Bobby Nasution menekankan kepada masyarakat agar mengaktifkan kembali Siskamling di wilayahnya masing-masing.