Edukasi Peduli Energi, MME Sumut Napak Tilas ke Sumur Minyak Pertama di Indonesia

Sumur minyak yang dikenal sebagai Telaga Tunggal I ini pertama kali ditemukan pada tahun 1885 oleh Aeilko Jans Zijlker, seorang ahli perkebunan asal Belanda.