350 Kader IPK PAC Stabat Terbentuk, Siap Berkarya
Ketua PAC IPK Stabat, Sony Mario Tamba menyatakan pihaknya terus melakukan koordinasi kesemua pihak untuk membersarkan IPK di Stabat melalui pembentukan ranting tingkat Desa/Kelurahan.
Ketua PAC IPK Stabat, Sony Mario Tamba menyatakan pihaknya terus melakukan koordinasi kesemua pihak untuk membersarkan IPK di Stabat melalui pembentukan ranting tingkat Desa/Kelurahan.
IPK bukanlah organisasi preman, tetapi organisasi kepemudaan (OKP) yang mempunyai komitmen "karya nyata" dan bukan "karya kata" untuk bersama membangun kemajuan daerah.