Pemko Medan Atasi Permasalahan Sampah Mulai dari Hulu, Tengah dan Hilir
Pemko Medan juga akan menerapkan satu lingkungan satu bak sampah. Ini penanganan yang akan dilakukan di tingkat hulu.
Pemko Medan juga akan menerapkan satu lingkungan satu bak sampah. Ini penanganan yang akan dilakukan di tingkat hulu.
Sebagaimana disebutkan, bahwa sistem Sanitary Landfill merupakan metode pengelolaan sampah dengan cara ditimbun di lahan khusus, kemudian dipadatkan dan ditutup dengan tanah secara berkala.
Untuk mewujudkan itu pihak SCG Indonesia membutuhkan support dari Pemko Medan berupa perizinan dan penyediaan lahan 5-10 hektare.
Dalam waktu dekat, dinas lingkungan hidup kota medan akan mengembangkan kerja sama dan berkolaborasi dengan pihak duta besar belanda dalam menangani sampah mulai dari sumber hingga ke TPA.
Pemko Medan juga terus berinovasi dengan menyiapkan lahan sebagai TPA yang berada di daerah Telun Kenas, Kabupaten Deli Serdang.