Mengaku di Tunjuk Plt Bupati dan Sudah di Periksa APIP, Keterangan PPTK Disdik Langkat Kontradiktif
Syahrial menjelaskan surat keputusan penunjukan PPTK adalah bentuk tindakan Tata Usaha Negara yang harus memenuhi unsur legalitas maupun prosedural. Jika dalam penetapannya mengandung cacat administrasi maka keputusan tersebut wajib dibatalkan oleh pejabat yang berwenang.



