Program KPR FLPP: Solusi Mudah untuk Masyarakat Miliki Rumah Murah
Pemerintah Indonesia terus berusaha membantu masyarakat memiliki rumah layak huni dengan program KPR FLPP (Kredit Pemilikan Rumah Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan). Program ini memberikan kemudahan bagi masyarakat, terutama yang berpenghasilan rendah, untuk membeli rumah dengan harga terjangkau dan suku bunga yang ringan. Menurut Menteri Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait, program KPR FLPP sangat diminati […]


