Rico Waas Ceria Ikuti Retret Sepekan di Akmil Magelang, Berikut Arahan Wamendagri
Dengan mengenakan baju Komponen Cadangan (Komcad) plus topi, Walikota Medan beserta para kepala daerahnya lainnya menyatakan siap mengikuti retret sepekan ke depan.
Dengan mengenakan baju Komponen Cadangan (Komcad) plus topi, Walikota Medan beserta para kepala daerahnya lainnya menyatakan siap mengikuti retret sepekan ke depan.
Retret ini nantinya juga akan dihadiri oleh Presiden Prabowo Subianto pada hari terakhir, 28 Februari 2025, sebagai bentuk dukungan dan arahan langsung kepada para Kepala Daerah.
Retret kepemimpinan merupakan kegiatan terstruktur dan terencana yang dirancang untuk individu yang menduduki posisi kepemimpinan dalam suatu organisasi.