Sejak Awal 2025, Polda Sumut Sita 665 Kg Sabu dan Narkotika Jenis Lainnya
"Ada 5.393 pod vaving liquid yang kami amankan. Harganya sangat mahal, antara Rp4,5 juta hingga Rp5,5 juta per unit,” ungkap Kombes Jean Calvijn Simanjuntak.
"Ada 5.393 pod vaving liquid yang kami amankan. Harganya sangat mahal, antara Rp4,5 juta hingga Rp5,5 juta per unit,” ungkap Kombes Jean Calvijn Simanjuntak.
Dari keempat lokasi, total sabu yang berhasil diamankan sebanyak 100 kilogram. Polda Sumut bersama Polda Sumsel masih mengembangkan kasus untuk menelusuri jalur distribusi dan aktor utama di balik sindikat ini.
Pada tahun 2025, hingga April ini, sudah terungkap 3 kasus dengan 6 tersangka dan total barang bukti 7.000 gram sabu.