Ketua PKK dan Posyandu Kecamatan Diingatkan Penurunan Stunting dan Zero Dose
Pentingnya peran kader dalam mendukung dua isu prioritas nasional, yakni penurunan stunting dan eliminasi zero dose.
Pentingnya peran kader dalam mendukung dua isu prioritas nasional, yakni penurunan stunting dan eliminasi zero dose.
Walikota Binjai meminta semua Kepala Organisasi Perangkat Daerah, serta seluruh stakeholder terkait untuk berpikir terbuka dan inovatif dalam penyusunan RKPD.
Pelatihan keterampilan ekonomi untuk meningkatkan pendapatan masyarakat. Lalu, perbaikan sarana prasarana desa, seperti infrastruktur jalan dan fasilitas umum.
Per 1 Oktober 2024 telah mencakup 91,35% penduduk, atau sekitar 1.013.272 jiwa dari total 1.109.248 jiwa penduduk terdaftar dalam BPJS Kesehatan (Data Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat).
Pj Bupati meminta camat dan kepala puskesmas (kapus) ikut turun langsung ke lapangan memastikan validitas data dan kehadiran balita di posyandu.
Jajaran PKK Langkat harus fokus ikut serta mengurangi angka stunting di Langkat.
Kader Posyandu ujung tombak meneruskan program kesehatan ke masyarakat.
Diketahui dalam rapat itu terdapat 48 balita berisiko stunting di Kota Binjai, dan 28 orang diantaranya belum memiliki BPJS Kesehatan.
Berdasarkan Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022, angka prevalensi stunting Sumut berada pada angka 21,1%.
Langkat menurunkan angka kemiskinan dari 9,49% menjadi 9,23 %, artinya masih ada kurang lebih 100.000 masyarakat yang masuk kedalam kategori miskin.