Tawuran Remaja Dibubarkan, TNI/Polri Amankan Pelaku
Koramil 0201-16/TM menyatakan akan terus melakukan patroli wilayah serta pendekatan persuasif kepada masyarakat guna menekan potensi konflik dan aksi tawuran di wilayah binaan.
Koramil 0201-16/TM menyatakan akan terus melakukan patroli wilayah serta pendekatan persuasif kepada masyarakat guna menekan potensi konflik dan aksi tawuran di wilayah binaan.
Aksi brutal para remaja sudah membuat rumah mereka tidak nyaman. Karena ikut menjadi sasaran pelemparan batu.