Posko ETLE di Jalan Putri Hijau Medan Mudahkan Urus E Tilang
Masyarakat yang menerima surat tilang ETLE dikirim ke rumahnya saat itu juga bisa mengkonfirmasi dengan membuka website ETLE (etle.korlantas.info) via handphone untuk memberikan sanggahan.
Masyarakat yang menerima surat tilang ETLE dikirim ke rumahnya saat itu juga bisa mengkonfirmasi dengan membuka website ETLE (etle.korlantas.info) via handphone untuk memberikan sanggahan.
Dedi menuturkan bahwa hingga Desember 2022, ada 42.852.990 kendaraan yang tercapture kamera ETLE. Dari angka tersebut, sudah ada 1.716.453 yang sudah tervalidasi datanya oleh petugas backoffice dan sudah diteruskan dalam bentuk kirim surat konfirmasi kepada pemilik kendaraan.