Ondim : Wani Piro Sulit Hasilkan Pemimpin Yang Bersih

Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Langkat H Syah Afandin SH berikan arahan pada dialog interaktif serta pelatihan kader dasar pengurus komisariat pergerakan mahasiswa islam Indonesia (PK PMII ) Sekolah Tinggi Agama Islam Jama’iyah Mahmudiyah (STAI-JM) cabang Langkat- Binjai, di Aula Gedung PKK Langkat, Stabat, Kamis (3/2/2022). (Sumber Diskominfo Langkat For axialnews.id).
Iklan Pemilu

 “Kalau masyarakat juga suka dan meminta wani piro (berani berapa), maka akan sulit menghasilkan pemimpin atau kepala daerah yang bersih dan baik” ucap politikus praksi PAN tersebut. 

Lelaki yang biasa disapa Ondim tersebut mengingatkan, pentingnya memiliki sikap demokratis yang tinggi untuk seluruh masyarakat tanah betuah, sebagai bentuk tanggung jawab moral dalam memberhasilkan pelaksanaan pemilihan kepala desa serentak di tahun 2022 ini. 

Baca Juga  Jalan Bukit Lawang Diharapkan Selesai Dibangun di 2022
Baca Juga  Petugas Gabungan Berhasil Segel Diskotik Sky Garden

“Keberhasilan pilkades nanti membuktikan bahwa masyarakat Langkat memiliki sikap demokratis yang tinggi, sebaliknya apabila terjadi kegagalan maka akan memberikan catatan buruk Demokrasi di Bumi Langkat berseri ini,” ucap Ondim mengakhiri. 

Hadir pada kegiatan Kadis PMD Sutrisuanto, Ketua Al- Wasliyah Langkat Syahrizal MZ, Sekertaris PAN  Langkat Surkani, Forkopimda Kabupaten Langkat dan lainnya. (*) 

  • Reporter : Ajeni Sutiyo
  • Editor : Mawardi S
Baca Juga  Laporan Dugaan Korupsi Garuda Oleh Menteri BUMN Didukung Rudi Bangun

Halaman: 1 2Tampilkan Semua
Berita Lainnya

Contact Us