Kesultanan Langkat

Langkat Menuju Kota Budaya, Ada Harga Mahal Harus Dibayar

Banjir bukan saja berdampak terhadap 434.776 jiwa di 16 kecamatan, namun menenggelamkan Masjid Azizi, dan pusara sultan sultan negeri langkat, kali pertama ini pula air masuk menggenang lantai masjid setinggi lutut orang dewasa sejak berdiri kokoh selama 123 tahun.

Sejarah dan Perkembangan Kesultanan Langkat

Ketika proklamasi dibacakan di Jakarta pada 17 Agustus 1945, kabar bahagia itu belum sampai ke Kesultanan Langkat. Baru pada Oktober, kabar kemerdekaan sampai ke Kesultanan Langkat dan rajanya, Sultan Mahmud Abdul Jalil Rakhmat Shah, segera menyatakan bergabung dengan Republik Indonesia.

Contact Us