Damtruk Galian C Over Tonase, Akibatnya Titi Besi AMBLES
Untuk korban jiwa tidak ada, sebab damtruk yang terperosok jatuhnya dengan posisi kepala mobil diatas.
Untuk korban jiwa tidak ada, sebab damtruk yang terperosok jatuhnya dengan posisi kepala mobil diatas.
Menurut Ondim kala itu, kondisi jembatannya sudah sangat rawan dan membahayakan masyarakat dan pengguna jalan.
Jembatan ini juga merupakan satu-satunya akses yang dilalui bagi wisatawan lokal dan turis mancanegara menuju destinasi wisata nasional yang terkenal, yakni Tangkahan.