TNI AD Siap Bantu Kementrian Agraria Brantas Mafia Tanah

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto berdialog dengan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI, Dudung Abdurachman, di Kantor Kementerian ATR/BPN, Jakarta, Kamis (4/8/2022). (Sumber SMSI/istimewa)
Iklan Pemilu

Seperti diketahui, Kementerian ATR/BPN memiliki beberapa agenda prioritas dalam membangun negeri. Di antaranya menyelesaikan pendaftaran 126 juta bidang tanah melalui Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL), menyelesaikan sengketa dan konflik pertanahan, termasuk dengan pemberantasan mafia tanah, serta menyukseskan pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Baca Juga  Langkat Urutan ke 25 Penyerapan APBD Tingkat Provsu
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto dan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI, Dudung Abdurachman, di Kantor Kementerian ATR/BPN, Jakarta, Kamis (4/8/2022). (Sumber SMSI/istimewa)

Dari ketiga agenda tersebut, dibutuhkan kolaborasi dan sinergi dengan empat pilar, yaitu antara Kementerian ATR/BPN, pemerintah daerah, aparat penegak hukum, dan badan peradilan.

Baca Juga  Media Nasional & Lokal Bersama YKP Diskusikan Isu Kekerasan Perempuan
Baca Juga  Rapimnas di Markas Besar TNI AD, Kasad Dudung Minta SMSI Terus Kembangkan Jurnalis Jujur

Dalam kesempatan tersebut, KSAD Dudung menyampaikan bahwa TNI AD akan mendukung langkah Kementerian ATR/BPN dalam hal penyelesaian sengketa dan konflik pertanahan, termasuk dalam hal pemberantasan mafia tanah. (*)

  • Sumber: SMSI
  • Editor: AN Yusuf

Halaman: 1 2Tampilkan Semua
Berita Lainnya

Contact Us