Bimtek SMSI, Brigjen TNI Iroth: Pertempuran Saat Ini Gunakan Kecanggihan Internet

Komandan Pusat Sandi dan Siber TNI Angkatan Darat, Brigadir Jenderal TNI Iroth Sonny Edhie memberikan Bimtek di depan para pimpinan SMSI dari seluruh provinsi di Indonesia, Kamis (21/7/2022). (Foto axialnews/istimewa)
Iklan Pemilu

Alumnus Akademi Militer tahun 1993 dari kecabangan perhubungan itu, juga mengajak para peserta Rapimnas SMSI untuk memikirkan bersama-sama dan berkolaborasi dengan Pusat Sandi dan Siber TNI-AD.

Sebagai upaya menangkal penyalahgunaan media siber untuk kepentingan jahat, merusak perdamaian, dan merongrong Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Baca Juga  Eks HGU PTPN 2 Diperjuangkan Untuk Perumahan Anggota PWI

Selain para pimpinan SMSI dari berbagai provinsi, hadir pula antara lain Ketua Umum SMSI Firdaus, Ketua Dewan Pertimbangan SMSI Budiman Sudjatmiko dan Anggota Dewan Pertimbangan SMSI GS Ashok Kumar.

KASAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman bersama Ketua SMSI Pusat Firdaus pada Rapimnas Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) tahun 2021, di Markas Besar Angkatan Darat, Jalan Veteran Jakarta, Kamis (21/7/2021). (Foto axialnews/istimewa)

Dewan Penasehat SMSI Ervik Ary Susanto, Sekretaris Dewan Pakar SMSI Hersubeno Arief, Ketua Umum Forum Pemred Media Siber Indonesia Bernadus Wilson Lumi, dan Sekretaris Jenderal SMSI Mohammad Nasir. (*)

Baca Juga  Jokowi Sampaikan 4 Himbaun, Bupati Langkat Siap Laksanakan
Baca Juga  Polda Sumut Raih Rating Tertinggi Penilaian Kinerja Polri

Reporter: AN Yusuf
Editor: David S

Halaman: 1 2 3Tampilkan Semua
Berita Lainnya

Contact Us