Pelarangan Meningkat 25%, Polda Sumut Pecat 61 Personel
Saat ini ada 236 anggota personel Polda Sumut melakukan Pelanggaran Peraturan Disiplin Polri (Garplin) dan 364 personel lainnya kode etik.
Saat ini ada 236 anggota personel Polda Sumut melakukan Pelanggaran Peraturan Disiplin Polri (Garplin) dan 364 personel lainnya kode etik.
Melalui sanksi tegas ini, Polda Sumut berharap dapat menjadi contoh bagi anggota lainnya agar tetap profesional dan berintegritas dalam menjalankan tugas.
AKBP Carlie juga berpesan ke semua anggotanya untuk tidak terlibat dalam penyalahgunaan gunaan narkotika, apalagi terlibat dalam peredarannya. Kasus narkotika tidak akan ditolerir.